Menu

Mode Gelap
Basuki Hadimuljono dan Jess Dutton Bahas Kolaborasi Infrastruktur Berkelanjutan untuk Ibu Kota Nusantara PUPR PPU Terkendala Pembangunan Infrastruktur di Wilayah Dekat IKN Jaga Kelestarian Lingkungan Lewat Penanaman Pohon di KIPP IKN Delegasi Sabah Kunjungi Ibu Kota Nusantara, Eksplorasi Potensi Investasi dan Kerja Sama Otorita IKN Terima Kunjungan Delegasi Pengusaha Rusia, Bahas Peluang Kerja Sama Pembangunan IKN PPU Hadapi Tantangan Ketenagakerjaan, Dorong Peningkatan Kapasitas

IBU KOTA NUSANTARA

Kemeriahan Kegiatan Lomba 17 Agustus di Kawasan Hunian Pekerja Konstruksi

badge-check


					Foto: Pekerja Konstruksi mengikuti lomba 17 Agustus yang berada di kawasan Hunian Pekerja Konstruksi, Nusantara. (DOK. Istimewa) Perbesar

Foto: Pekerja Konstruksi mengikuti lomba 17 Agustus yang berada di kawasan Hunian Pekerja Konstruksi, Nusantara. (DOK. Istimewa)

NUSANTARA – Memeriahkan HUT ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia, para Pekerja Konstruksi mengikuti lomba 17 Agustus yang diadakan di kawasan Hunian Pekerja Konstruksi, Nusantara.

Beberapa perlombaan yang dilombakan seperti; panjat pinang, tarik tambang, mengoper tepung, hingga lomba karaoke dilakukan sebagai wadah mengasah kekompakan nan menghadirkan keseruan selepas bahu membahu membangun negeri.

“Jadi hiburan untuk kami selepas kerja, seru, menambah keriaan dan bikin semangat lagi,” ujar Abdul, salah satu pekerja yang mengikuti perlombaan tarik tambang.

Para pemenang lomba ini mendapatkan beragam hadiah menarik untuk memberikan semangat kepada mereka dalm mengikuti perlombaan dan mengibarkan semangat kemerdekaan.

“Kami mengapreasi semangat, kebersamaan dan kreativitas para pekerja konstruksi. Semoga dengan kegiatan ini dapat mempererat solidaritas para pekerja konstruksi untuk membangun Nusantara,” jelas Troy Pantouw, Juru Bicara Otorita Ibu Kota Nusantara.

Sebagai informasi, perlombaan ini telah diselenggarakan mulai dari tanggal 9 hingga 17 Agustus di HPK. Selain itu, sebuah pos kesehatan juga didirikan di HPK 2, Nusantara sebagai wadah bagi seluruh pekerja konstruksi yang ingin melakukan pengecekan kesehatan secara berkala. (CB/Rilis/OIKN)

 

Tim Redaksi CahayaBorneo.com

Facebook Comments Box

Tinggalkan Balasan

Baca Lainnya

Otorita IKN Buka Lelang Dua Proyek KPBU Hunian ASN Melalui Platform Investara

13 November 2025 - 15:08 WITA

Komisi II DPR RI Dukung Penuh Pembangunan Ibu Kota Nusantara

12 November 2025 - 19:04 WITA

Rudy Mas’ud Resmi Pimpin APPSI 2025–2029, Komit Bangun Sinergi Antarprovinsi di IKN

12 November 2025 - 18:50 WITA

Otorita IKN Teken Enam Kontrak Pembangunan Tahap II, Percepat Proyek Kawasan Legislatif dan Yudikatif

11 November 2025 - 12:03 WITA

Persemakmuran PTKIN Kunjungi IKN: Perkuat Kolaborasi dan Wawasan Pembangunan Hijau

10 November 2025 - 16:37 WITA

Trending di IBU KOTA NUSANTARA